Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

URBAN CITY

Gambar
©tiyerreysgallery 17:05:2015/11:34/Surabaya Pemotretan landscape di perkotaan kini menggunakan istilah urban landscape photography , yang mengangkat panorama kota dengan deretan bangunan beserta landmark . Memang sedikit overlapping dengan foto arsitektur yang menekankan desain bangunan. Namun, keduanya tetap berbeda konsep. Urban landscape photography melahirkan foto city night dan city light . (*Book; Abdi, Yuyung. 2012. Photography From My Eyes. Jakarta: Gramedia) ©tiyerreysgallery 17:05:2015/10:08/Surabaya

ANGSANA BEACH

Gambar
©tiyerreysgallery 08:02:2013/17:35/Angsana, South Borneo Foto tentang pemandangan suatu area disebut landscape photography . Landscape photography merupakan bagian scenery yang dilihat dari satu titik penglihatan. Landscape photography selalu menjadi bagian dari outdoor photography yang mengetengahkan pemandangan pantai, laut, tebing karang, sungai, danau, kolam, gunung, hutan maupun air terjun. Prioritas utama foto itu adalah pemandangan, dengan mempertajam view dan mengeksplorasi keindahan. Kehadiran manusia bisa ditiadakan atau tidak disertakan. Dalam foto landscape , kehadiran orang maupun satwa hanya berfungsi sebagai skala pembanding. Memang bergantung pesan yang ingin kita sampaikan. Ketika itu menampilkan kesan kesunyian, kita tak perlu menampilkan orang. Sebab, kekuatan foto tersebut bertumpu pada orientasi piktorial. Foto landscape , cenderung berhubungan dengan panorama, terlihat lebih luas, dalam angle of view -nya. (*Book; Abdi, Yuyung. 2012. Photography From M

FARMERS

Gambar
©tiyerreysgallery 27/01/2013/06:07:09/Jember Fotografi Human Interest (HI) adalah potret dari kehidupan seseorang yang menggambarkan suasana/mood dan menimbulkan simpati dari orang yang melihatnya. Awalnya, human interest photography lebih termasuk kedalam bagian dari fotojurnalisme, yaitu menggambarkan kehidupan dan interaksi manusia dengan lingkungannya, dan lalu bertujuan supaya mengetuk hati orang-orang untuk bersimpati dan melakukan sesuatu untuk membantu subjek foto. Di dalam fotojurnalisme, human interest termasuk dalam bagian feature . Bagian ini biasanya sisipan dan bukan untuk berita utama. Kategori human interest lebih banyak tentang kehidupan individu atau masyarakat biasa yang jarang diulas. Human Interest cukup luas cakupannya tapi sering dicampur-adukkan adukkan dengan kategori lain seperti Portrait photography , culture photography (budaya), street photography , travel photography , conceptual photography , dll. Kebanyakan foto human interest adalah men

FOLIAGE

Gambar
©tiyerreysgallery 16/01/2016/06:13:35/Jombang Pemandangan alam merupakan keindahan alam yang dapat dipersepsikan melalui komponen   mata   dalam panca indra   manusia . Sketsa pemandangan alam dalam   seni lukis   biasanya terdiri dari komponen-komponen seperti pepohonan , semak-semak, daratan, bukit , lembah , air ataupun sejumlah benda buatan manusia contohnya rumah , jembatan , mobil   dll. Pemandangan alam merupakan suatu hal yang perlu dilindungi atau dijaga karena bertujuan untuk melindungi keindahan   alam . (* https://id.wikipedia.org/wiki/Pemandangan_Alam) Ada yang request foto-foto ketika di Jombang untuk ditampilkan dalam blog gallery saya ini. And this is it ... ini adalah salah satu dari sekian banyak foto yang saya ambil ketika berada di Jombang selama beberapa hari. Meskipun di Jombang saya memiliki urusan lain, namun ketika ada waktu senggang saya menyempatkan diri untuk mengambil beberapa foto agar saya memiliki sedikit memori indah di Jombang.

THE REPORTER

Gambar
  ©tiyerreysgallery 03:05:2015/10:35/Surabaya ©tiyerreysgallery 03:05:2015/10:17/Surabaya     ©tiyerreysgallery 03:05:2015/11:23/Surabaya ©tiyerreysgallery 03:05:2015/10:31/Surabaya Wartawan adalah adalah seseorang yang melakukan jurnalisme atau orang yang secara teratur menuliskan berita (berupa laporan) dan tulisannya dikirimkan/dimuat di   media massa secara teratur. Laporan ini lalu dapat dipublikasi dalam media massa , seperti koran , televisi , radio , majalah , film dokumentasi , dan internet . Wartawan mencari sumber mereka untuk ditulis dalam laporannya; dan mereka diharapkan untuk menulis laporan yang paling objektif dan tidak memiliki pandangan dari sudut tertentu untuk melayani masyarakat. (* https://id.wikipedia.org/wiki/Wartawan) Wartawan bagi saya bukanlah sebuah profesi mudah yang dapat dilakukan oleh siapa saja, termasuk saya sendiri. Bukan karena tidak mau, tapi lebih karena passion sebagai alasan saya. Banyak orang yang bi

STATUE

Gambar
©tiyerreysgallery 25/11/2012/‏‎16:30:20/Malang Makna denotatif still life adalah alam benda. Arti lainnya adalah benda mati. Sedangkan dalam bahasa ilmu alam, biasa digunakan benda anorganik. Dalam fotografi, lebih familier dengan istilah foto objek benda mati. Namun tidak digunakan istilah fotografi benda diam. Sebab, benda mati bisa diam atau bergerak. Fotografi bidang itu meliputi pemotretan produk, seperti jam tangan, perhiasan emas maupun berlian, peralatan elektronik, serta peralatan kantor. Foto tersebut merupakan still life diam, tak bergerak. Selain itu, kini ada yang lebih populer dengan memainkan benda still life bergerak. Misalnya tetesan air yang membentuk butiran, gelombang air, benturan dua bohlam, maupun benda yang dilemparkan dan difoto dalam keadaan freezing . Untuk visualisasi dalam fotografi still life , kekuatan foto terletak pada kemampuan mengomposisikan elemen dan kepiawaian mengatur cahaya serta penggunaan teknik fotografi yang lain. (*Book; Abdi, Yuy

DEW

Gambar
©tiyerreysgallery 25/08/2013/‏‎18:06:20/Jember Pengertian fotografi makro secara konseptual adalah memotret objek kecil agar terlihat besar. Lensa makro berhubungan dengan kemampuan lensa untuk memfokus pada jarak paling dekat dengan objek. Pengambilan pada jarak terdekat tersebut dapat menampilkan detail pada objek tanpa memberi efek distorsi. (*Book; Abdi, Yuyung. 2012. Photography From My Eyes. Jakarta: Gramedia) Jember, 2012. Mencari udara segar di pagi hari, disekitar rumah, yang berada di desa adalah sebuah kenikmatan tersendiri. Segarnya udara pagi didesa sangat jauh berbeda dengan udara pagi yang ada dikota. Memulai jalan-jalan pagi dan sedikit melakukan pemanasan membuat badan menjadi sedikit bugar dan menjadi lebih bersemangat. Dengan sengaja saya berjalan-jalan disekitar sawah yang terbentang luas tidak jauh dari rumah, dengan membawa kamera ditangan saya, sambil menikmati pemandangan yang benar-benar indah. Kesejukan sawah yang sengaja memikat hati, membuat

RAIN

Gambar
©tiyerreysgallery 04/12/2012/15:40:14/Sidoarjo Macro photography is photography with a distance very close to getting a high detail but does not require the help of a magnifying optical instruments such as microscopes. Macro photography usually has a ratio of 1:1 i.e. large images produced similar in size to the original objects. For example, on 35 mm film, the lens must be focused on the areas as small as 24 × 36 mm, i.e. the size of the image on the film.   (*https://id.wikipedia.org/wiki/Fotografi_makro) Hujan di sore hari yang membuat saya sengaja melakukan sebuah eksperimen. Berawal dari keinginan saya untuk belajar memotret rintik dan tetesan air hujan yang jatuh dengan teknik slow speed , namun tidak berhasil. Akhirnya saya memotret ‘jepitan baju’ karena objek itu menarik perhatian saya. Dengan latar gambar yang tidak terlalu gelap, dan kecerahan cahaya mendung yang indah, akhirnya saya memotret objek tersebut. Tidak disangka, yang pada awalnya saya ingin memotret rint